Apa Kata Pak Presiden? Rahasia Melatih Diri Dari Ketakutan. Sering kali seseorang merasa takut akan sesuatu hal yang belum mereka lakukan. Berkeringat ditangan, jantung berdetak, mendadak ingin buang air. Macam-macam hal tingkah yang dilakukan seseorang jika sedang merasa takut.
“Bukan kesulitan yang membuat kita takut, tapi sering kali, ketakutan kitalah yang membuat jadi sulit, jadi, janganlah mudah menyerah.” Presiden ke-7 Republik Indonesia, Joko Widodo